Skip to content

PENGHARGAAN DAN SERTIFIKASI

ISO 9001 : 2015 (1995)

Diperoleh sejak tahun 1995, sertifikasi ini senantiasa diperpanjang dan pada Oktober 2019, diperpanjang kembali hingga September 2022, untuk Design dan Pembuatan Kabel Power dan Kontrol, Kabel Telepon, Kawat Automobile dan Konduktor (Alumunium dan Ka (...)

(2002)

Menerima sertifikat ISO 9001: 2000 dari SGS untuk Kabel Daya & Kabel Kontrol, Kabel Telepon & Kabel Fiber Optik dan Kawat Tembaga.

(2007)

Memperoleh Sertifikat Baru JIS Mark dari JECTEC Jepang Terdaftar lembaga sertifikasi oleh Menteri Ekonomi, Perdagangan dan Industri Jepang. Memperoleh persetujuan sertifikat untuk Kabel Fiber Optik dari Telkom

ISO 14001 : 2015 (2010)

Diperoleh sejak tahun 2010, sertifikasi ini senantiasa diperpanjang dan pada Mei 2019, diperpanjang kembali hingga Mei 2022, untuk Design dan Pembuatan Kabel Power dan Kontrol, Kabel Telepon, dan Konduktor (Aluminium dan Kawat Tembaga). Melalui pener (...)

(2010)

Mendapat sertifikat ISO 14001: 2004.

ISO 45001 : 2018 (2014)

Sertifikat OHSAS 18001:2008 diperoleh sejak tahun 2014, sertifikasi ini senantiasa diperpanjang dan pada september 2017, diperpanjang kembali hingga September 2020. Pada bulan Oktober 2020 Perseroan mengupgrade standard OHSAS 18001 : 20018 menjadi IS (...)

SMK3 (Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja) (2017)

Diperoleh dan berlaku sejak tahun 2017, sertifikasi ini senantiasa diperpanjang dan pada April 2021 diperpanjang kembali hingga April 2024. Perseroan mendapatkan sertifikasi SMK3 dari kementrian Tenaga Kerja (Kemenaker). Hasil penilaian menunjukan ti (...)

PROPER (2022)

Perusahaan kembali memperoleh Penghargaan dari Kementerian Lingkungan
Hidup Republik Indonesia untuk Program Penilaian Peringkat Kinerja
Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup (PROPER), untuk periode
2021 – 2022 dan memperoleh perin (...)